Lowongan Kerja di Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI Cabang Jawa Barat Perwil Ciayumajakuning)
Jobloker Cirebon – Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) adalah organisasi yang mewadahi Dokter Spesialis Anak di Indonesia. IDAI bertujuan untuk meningkatkan derajat kesehatan dan kesejahteraan anak Indonesia dan pengembangan ilmu kesehatan anak.
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) sedang membuka lowongan pekerjaan untuk posisi sebagai berikut:
- SEKRETARIS IDAI
Kualifikasi :
- Wanita / Pria
- Belum menikah, usia maks 29 tahun
- Pendidikan min. D3/S1 Jurusan Sekretaris/Public Relations/Administrasi Perkantoran
- Mampu mengoperasikan komputer untuk administrasi perkantoran (Ms. Office, Ms. Word, Ms. Excel)
- Jujur, berpenampilan menarik dan mampu bekerja dalam tim
- Diutamakan mampu berkomunikasi menggunakn Bahasa Inggris baik lisan dan tulisan
- Memiliki kendaraan pribadi
- Penempatan IDAI Cabang Jawa Barat Perwil Ciayumajakuning
Kelengkapan Berkas:
- CV
- SKCK
- Fotocopy KTP
- Pas foto berwarna 4×6
- Surat keterangan sehat dari RS
- Fotocopy Ijazah & transcript nilai yang dilegalisir
- Fotocopy lampiran certificate keterampilan yang dimiliki.
Cara Melamar:
Bagi anda yang berminat silahkan kirim CV dan lamaran lengkap anda ke:
Apotek Tanita
Ruko Cirebon Center (CBC) Blok A No. 1-2, Jl. Tuparev, Sutawinangun, Kedawung Cirebon
Informasi lebih lanjut :
WA : 081322882218
Batas Kirim: 30 November 2022
Note: Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses dan dihubungi untuk seleksi
SELEKSI INI TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN (GRATIS)!
Hati-hati! terhadap segala jenis penipuan atau bisnis MLM. Jika ada indikasi penipuan atas informasi lowongan kerja yang kami publikasikan, segera beri tahu kami!