Lowongan Pekerjaan Mekanik Sepeda
Toko Sepeda Gowes Bike Cirebon sedang membuka lowongan pekerjaan untuk diposisikan sebagai mekanik sepeda.
Posisi : Mekanik Sepeda
Kualifikasi dan Persyaratan:
- Pria, umur max 40 tahun.
- Pengalaman di industri retail sepeda sebagai mekanik sepeda gunung/balap/lipat.
- Menguasai dan ahli dalam teknis perakitan & perbaikan semua jenis sepeda.
- Memiliki jiwa pelayanan yang tinggi.
- Lancar dalam berkomunikasi & terbiasa ikut melayani pelanggan dalam toko
Pekerjaan & Tanggung Jawab:
- Merakit dan setting sepeda untuk order dan display toko.
- Servis perbaikan atau maintenance sepeda.
- Memastikan produk dalam kualitas baik sebelum diserahkan ke customer.
- Memastikan kerapian dan kebersihan showroom.
- Memastikan alat-alat bengkel tertata dengan rapi.
Kirim lamaran kamu ke:
Toko Sepeda Gowes Bike JI. Jend. Ahmad Yani No. 18 1 Bypass Cirebon (Dealer Motor Honda Prima)
SELEKSI INI TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN (GRATIS) !